Galur (01/10), Dalam rangka memperingati Hari Kesaktian
Pancasila SD Negeri 1 Pandowan melaksanakan kegiatan upacara di Halaman SD
Negeri 1 Pandowan.Upacara Hari Kesaktian Pancasila yang diikuti seluruh Guru
serta Karyawan dan siswa-siswi SD Negeri 1 Pandowan.